KETIK, JAKARTA – PT Yupi Indo Jelly Gum merupakan perusahaan yang berjalan di bisnis pengemasan produk kembang gula. Perusahaan ini salah satu dari produsen permen karet terbesar di Eropa, Yupi yang menjadi salah satu pemimpin pasar konfeksioneri di Indonesia dan Asia Tenggara sejak 1996.
Produk dari perusahaan ini yakni Strawberry Kiss, Iced Cola, Jungle Fun, Dino Land, Sea World, Fang, Lips, Nose Digger, Dll.
Saat ini, PT Yupi Indo Jelly Gum sedang membuka lowongan kerja untuk penempatan di Cabang Karanganyar. Cek informasi berikut.
General Affair (WORK SHIFT)
Deskripsi Pekerjaan
- Menjaga dan memelihara Aset Perusahaan
- Hospitality Manajemen dan kegiatan sosial Perusahaan
- Building and Tools maintenance
- Controlling pelaksanaan SOP di lingkungan Perusahaan
- Menjalin komunikasi dan koordinasi ke semua divisi
Waste Management Supervisor
Deskripsi Pekerjaan
- Mengoperasikan Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL)
- Menilai Tingkat Pencemaran Air Limbah
- Melakukan Perawatan Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL)
- Mengidentifikasi Bahaya dalam Pengolahan Air Limbah
- Melakukan Tindakan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) terhadap Bahaya dalam Pengolahan Air Limbah
- Mengidentifikasi Sumber Pencemaran Air Limbah
- Menentukan karakteristik Sumber Pencemaran Air Limbah
- Menilai Tingkat Pencemaran Air LImbah
- Menentukan Peralatan Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL)
- Mengoperasikan Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL)
- Melaksanakan Daur Ulang Olahan Air Limbah
- Menyusun Rencana Pemantauan Kualitas Air Limbah
- Melaksanakan Pemantauan Kualitas Air Limbah
- Mengidentifikasi Bahaya dalam Pengolahan Air Limbah
- Melakukan Tindakan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) terhadap Bahaya dalam Pengolahan Air Limbah
Persyaratan Umum
- Pendidikan minimal Sarjana /SMK semua jurusan
- Rentang usia 23 - 35 Tahun
- Status Pernikahan: Sudah atau belum menikah
- Pengalaman: 1 Tahun
Persyaratan Khusus
- Pria, Maks umur 30 tahun
- Pendidikan Minimal SMK Semua Jurusan
- Memiliki pengalaman sebagai General Affair/ Umum diutamakan
- Komunikasi dan Attitude yang baik
- Bersedia Bekerja Sistem Shift
- Disiplin, Bertanggung jawab
- Penempatan di Karanganyar, Jawa Tengah
- Min S1 Teknik KIMIA/Teknik Lingkungan/Teknik Perikanan
- Pengalaman Minimal 2 Tahun sebagai Pengawas IPAL
- Paham dan mahir Ms. Office
- Menguasai pekerjaan yg diberikan/pelatihan ahli POPAL, PPPU, PLB3
- Sehat Jasmani dan Rohani
- Jujur, kerja cepat, akurat rapi, disiplin tinggi, dan memiliki leadership
- Sudah vaksin dosis ke 3 (Wajib)
Lowongan ini berakhir pada Tanggal 31 September
Jika tertarik untuk melamar pekerjaan di atas bisa klik di sini.(*