KETIK, JAKARTA – PT Sasa Inti, dikenal sebagai Sasa, adalah perusahaan multinasional asal Indonesia yang bergerak di bidang produksi bumbu masak dan bahan makanan. Didirikan pada tahun 1979, Sasa telah menjadi brand ternama di Indonesia dan mancanegara, dengan produk-produk unggulannya seperti Sasa Bumbu, Sasa MSG, dan Sasa tepung terigu.
Saat ini Sasa menawarkan berbagai peluang karir di berbagai departemen, seperti produksi, pemasaran, penjualan, keuangan, dan sumber daya manusia. Perusahaan ini juga membuka kesempatan bagi talenta muda untuk berkembang melalui program magang dan internship.
Berikut adalah Lowongan Kerja PT Sasa Inti Terbaru 2024:
1. QC Inpection
Kualifikasi:
• Usia maksimal 30 tahun
• Pendidikan minimal SMA/SMK
• Diutamakan memiliki pengalaman dibidang yang sama
• Memiliki kemampuan analisa dan komunikasi yang baik
• Bersedia bekerja secara shift
2. Warehouse Admin
Kualifikasi:
• Usia 22-25 tahun
• Pendidikan minimal D3
• Diutamakan memiliki pengalaman dibidang yang sama
• Memiliki kemampuan analisa dan komunikasi yang baik
• Dapat menggunakan Microsoft Office
3. Internship Supply Chain
Kualifikasi:
• Usia maksimal 30 tahun
• Pendidikan minimal S1
• Memiliki kemampuan komunikasi & analisa yang baik
• Memiliki kemampuan negosiasi
• Diutamakan yang fasih berbahasa Inggris
Cara mendaftar
- QC Inpection Apply here
- Warehouse Admin Apply here
- Internship Supply Chain Apply here
Note:
• Proses rekrutmen dilakukan melalui platform Pintarnya.
• Proses rekrutmen dilakukan tanpa biaya, alias GRATIS. Harap hati-hati penipuan yang mengatasnamakan perusahaan, Pintarnya dan Lowongan Terpadu.
• Lowongan akan ditutup setelah posisi yang dibutuhkan terisi
• Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
• Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.(*)